Postingan

IMPERIALISASI BARAT DAN KEBANGKITAN KEMBALI DUNIA ISLAM A. Renaisans di Eropa Pada awal kebangkitannya, Eropa menghadapi tantangan yang sangat berat, karena ia harus berhadapan dengan kekuatan-kekuatan perang Islam yang sulit dikalahkan, terutama kerajaan Usmani yang berpusat di Turki. Tidak ada jalan lain, mereka harus menembus lautan yang dianggap sebagai pembatas ruang gerak mereka ( Stoddard, 1966:25 ). Setelah jalan melalui laut telah ditemukan oleh Cristoper Colombus ( 1492 M ) menemukan benua Amerika dan Vasco da Gama menemukan jalam ke Timur melalui Tanjung Harapan ( 1498 M ) benua Amerika dan kepulauan Hindia segera jatuh ke bawah kekuasaan Eropa, maka Eropa tidak lagi tergantung kepada jalur lama yang dikuasai umat Islam sehingga perdagangan maju di Eropa. Kemudian terjadilah perputaran nasib dalam sejarah seluruh umat manusia ( Stoddard, 1966 : 26 ). Perekonomian bangsa-bangsa Eropa semakin maju, bahkan kemajuan mereka telah melampui kemajuan Islam yang se

distribusi 3 kerajaan islam

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Sejarah merupakan suatu rujukan yang sangat penting saat kita akan membangun masa depan. Sekaitan dengan itu kita bisa tahu apa dan bagaimana perkembangan islam pada masa lampau. Namun, kadang kita sebagai umat islam malas untuk melihat sejarah. Sehingga kita cenderung berjalan tanpa tujuan dan mungkin mengulangi kesalahan yang pernah ada dimasa lalu. Disnilah sejarah berfungsi sebagai cerminan bahwa dimasa silam telah terjadi sebuah kisah yang patut kita pelajari untuk merancang serta merencanakan matang-matang untuk masa depan yang lebih cemerlang tanpa tergoyahkan dengan kekuatan apa pun. B. Rumusan Masalah Dari latar belakang di atas di sini kami akan membahas tentang beberapa sejarah mengenai beberapa kerajaan, diantaranya yaitu: 1.       Bagaimana sejarah tentang kerajaan Turki Usmani. 2.       Bagaimana sejarah kerajaan Mughol di India. 3.       Bagaimana sejarah kerajaan Syafawi. C. Tujuan Pembahasan Dari beberapa